Beberapa waktu yang lalu media sosial TikTok dan Twitter sempat ramai membicarakan mengenai jasa screenshot iPhone. Di mana para penyedia jasa tersebut menawarkan cara screenshot iPhone pada sejumlah aplikasi yang terdapat di ponsel. Walau termasuk cukup unik dan nyeleneh, ternyata tidak sedikit masyarakat yang tergoda membeli jasa itu. Karena cuma dengan merogoh kocek Rp500 sampai Rp2.000, Anda dapat memperoleh beragam capture-an dari tipe iPhone yang dikehendaki. Sesungguhnya fitur screenshot atau SS telah tersedia di setiap smartphone, entah itu Android ataupun iPhone. Fitur tersebut fungsinya yakni untuk menangkap segala macam tampilan aktivitas yang terdapat di layar dalam bentuk image atau gambar. Nah, ternyata untuk di produk ponsel pintar keluaran pabrikan Apple ini mempunyai beberapa cara guna melakukan screenshot. Hal itu pun tergantung pada jenis
Tag: iPhone
iPhone SE Plus Siap Rilis, Seperti Ini Bocoran dan Penampakannya
iPhone SE Plus merupakan salah satu Ponsel yang akan segera dirilis oleh Apple. Kabar ini diketahui sesudah muncul bocoran penampakan seri terbarunya secara online. Sesudah memperbarui iPhone SE April 2020 lalu. Kabarnya Apple kabarnya sedang bersiap meluncurkan penerusnya dalam versi yang lebih murah. Ponsel generasi terbaru dari Apple ini mengusung nama SE Plus. Beberapa spesifikasi mengenai ponsel ini bocor di media. Seperti apa bocorannya? Bocoran Spesifikasi iPhone SE Plus Seperti informasi yang beredar dari seorang tipster @aaple_lab sudah membocorkannya. Ponsel ini kabarnya dibanderol dengan harga 499 dolar AS. Atau jika dinilai rupiah maka akan memiliki harga Rp 7 Jutaan. Harga ini naik 100 dolar AS dari iPhone keluaran sebelumnya. Dari bocoran berupa foto yang beredar, iPhone menampilkan notch yang lebar di bagian atas layar.
Berhati-hatilah Untuk Masa Mendatang Whatsapp Tidak Bisa Digunakan
Sudah kita ketahui dan sadari bahwa kehidupan manusia saat ini dikendalikan oleh berbagai macam teknologi. Salah satu contohnya Whatsapp. Namun, untuk tahun 2021 berhati-hatilah dengan hp Android anda. Karena sangat memungkinkan sekali hp anda tidak bisa mengakses aplikasi tersebut, sehingga Whatsapp tidak bisa digunakan. Cara Mengetahui Whatsapp Tidak Bisa Digunakan Siapa yang tidak menggunakan aplikasi Whatsapp saat ini? Saya rasa tidak ada. Perlu kita sadari, untuk tahun 2021 Whatsapp akan menghentikan layanannya di beberapa hp dengan sistem operasi jadul. Sistem operasi tersebut tersedia di halaman Frequently Asked Questions(FAQ). Hal tersebut dilakukan sendiri oleh pihak Whatsapp. Dengan mengunjungi halaman FAQ, nantinya anda akan mengetahui apakah smartphone atau ponsel yang anda miliki masih mendukung untuk menjalankan fungsi aplikasi Whatsapp di masa mendatang. Selain itu, FAQ