Larangan naik motor pakai sandal jepit kini sedang ramai sekali diperbincangkan oleh masyarakat Indonesia. Bahkan, di media sosial ramai sekali diperbincangkan bahwa para pengendara sepeda motor yang memakai sandal jepit akan ditilang. Kabar ini tentunya menuai banyak pro dan kontra masyarakat, khususnya pengguna sepeda motor. Lalu apakah benar jika pengendara motor bersandal jepit akan dikenakan sanksi tilang? Fakta Larangan Naik Motor Pakai Sandal Jepit Tersebarnya kabar viral ini berawal dari berita adanya aturan baru dari Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri yang melarang pengendara motor pakai sandal jepit. Harus Anda tahu, larangan ini hanyalah isu semata. Jadi, Korlantas Polri sifatnya tidak melarang pengendara memakai sandal jepit. Untuk lebih jelasnya, berikut ini fakta terkait kabar tersebut. 1. Bukan Larangan dan Hanya Bersifat Himbauan Sebenarnya Korlantas hanya menghimbau untuk
Otomotif
Cara Mobil Matic Naik Tanjakan, Ini Tips Amannya!
Menggunakan kendaraan tentunya harus disertai dengan keterampilan mengemudi yang baik. Sebab, jika terjadi kesalahan bisa berakibat fatal. Misalnya saat mengemudikan mobil matic. Mobil matic memang mudah dikemudikan. Ketika mengendarai mobil matic, penting sekali untuk mengetahui bagaimana cara mobil matic naik tanjakan. Kondisi jalan yang beraneka ragam harus bisa ditaklukkan saat Anda mengendarai mobil. Mulai dari turunan tajam, lika-liku, hingga tanjakan. Jika saat menggunakan mobil matic Anda tidak terampil naik tanjakan, bisa jadi mobil mundur ke belakang dan bisa membahayakan kendaraan yang lainnya. Cara Mobil Matic Naik Tanjakan Paling Aman Banyak orang yang mengira jika kondisi jalan yang menanjak sulit ditaklukkan oleh mobil dengan transmisi otomatis. Sebenarnya, untuk melewati tanjakan yang terjal, mobil matic memiliki kemampuan yang sama dengan jenis mobil transmisi manual. Nah, Agar
Cara Melipat Spion Elektrik yang Benar, Ini Yang Perlu Dihindari!
Cara melipat spion elektrik sebenarnya cukup mudah dilakukan. Seperti yang telah kita tahu, spion lipat model elektrik atau retractable mirror saat ini sudah banyak digunakan pada berbagai kendaraan. Hal ini tentu saja memberikan berbagai kemudahan bagi pengguna kendaraannya. Akan tetapi harus Anda tahu, jika tidak semua jenis kendaraan dilengkapi dengan kaca spion lipat elektrik yang otomatis atau retractable mirror. Sebagian juga sudah ada yang dilengkapi dengan kemudahan, yaitu cara melipatnya hanya dengan menekan tombol dari dalam kabin. Kemudahan dalam melipat spion ini bisa memudahkan pengguna kendaraan terutama ketika akan parkir kendaraannya. Selain itu, melipat spion otomatis juga bisa memudahkan dalam mengatur sudut cermin spion dengan posisi duduk sang pengemudi. Ini Cara Melipat Spion Elektrik yang Benar Sekarang ini memang sudah banyak hadir mobil modern
Penerapan Plat Nomor Putih Mulai Pertengahan 2022, Ini Alasannya!
Plat nomor putih rencananya akan mulai diterapkan mulai pertengahan tahun 2022 ini. Untuk jenis plat kendaraan dengan warna putih dan tulisan hitam ini akan diterapkan secara bertahap. Jadi tidak semua kendaraan akan langsung menggunakan plat kendaraan dengan warna ini. Memang, plat nomor pada kendaraan sebagian besar menggunakan warna dasar hitam dan tulisan putih. Ini sudah berlaku sejak dulu. Akan tetapi, baru-baru ini ada kabar akan ada pergantian warna dasar dan warna tulisan plat nomor kendaraan. Alasan Diterapkan Plat Nomor Putih Rencananya, plat kendaraan putih ini akan diberlakukan bulan Juni 2022 ini oleh Polri. Sebagian besar masyarakat masih ada yang bertanya-tanya, mengapa warna plat nomor harus diganti? Nah, alasannya karena sering terjadinya kekeliruan kamera ETLE pada saat menangkap gambar plat nomor karena warna nomornya putih.
Cara Pindah Gigi Mobil Matic Yang Tepat Ketika Berkendara
Cara pindah gigi mobil matic perlu dilakukan dengan benar oleh pengendara. Tujuannya supaya tidak terjadi permasalahan seperti pada bagian gearbox. Jika bagian gearbox ini sampai rusak, maka Anda perlu mengeluarkan biaya yang cukup banyak untuk membenarkannya. Maka dari itu, jangan sampai salah dalam memindahkan transmisi mobil matic. Cara Pindah Gigi Mobil Matic, Anda Wajib Tahu! Transmisi otomatis memang hadir dengan membawa kemudahan untuk para pecinta otomotif selama mengendarai mobil. Hal ini disebabkan karena perpindahan giginya lebih cepat karena ketiadaan kopling. Maka dari itu, tak heran jika semakin banyak orang yang memilih mobil dengan transmisi otomatis. Jika memiliki mobil matic, maka Anda juga harus tahu cara pindah gigi mobil matic yang benar saat berkendara. Ini penting sekali untuk Anda perhatikan. Dengan begitu, mobil bisa terhindar
Cara Jumper Aki Mobil dengan Mudah dan Aman, Jangan Keliru!
Cara jumper aki mobil memang terdengar sedikit sulit. Padahal, pada kenyataannya cukup mudah dan cepat. Aki habis memang menjadi malapetaka. Bagaimana tidak, tanpa aki tentu mobil tidak akan bisa menyala. Terkadang aki masih dalam keadaan bagus sehingga sayang sekali untuk membeli baru. Oleh karena itu, beberapa orang memilih untuk melakukan jumper aki untuk mobilnya. Bagaimana tahapannya agar sukses? Begini Cara Jumper Aki Mobil dengan Benar! Jumper aki mobil pada dasarnya bertujuan untuk memancing agar aki yang 'soak' atau habis dapat bekerja kembali. Caranya tentu saja dengan mengisi kembali aki yang ada. Berikut tahapan melakukan jumper aki yang benar. Mempersiapkan Peralatan untuk Jumper Aki Sebelum memulai proses, hal pertama yang harus Anda lakukan adalah menyiapkan peralatan. Sebenarnya jumper aki tidak membutuhlkan banyak alat, yakni hanya sekadar aki
Ciri-Ciri Dinamo Starter Mobil Rusak, dari Lampu Mati Hingga Aki Lemah!
Tahukah Anda ciri-ciri dinamo starter mobil rusak? Terdengar sepele namun sebenarnya cukup penting. Sebagaimana halnya mesin, dinamo starter pada mobil juga memberikan peran penting. Tanpa adanya dinamo ini maka mobil tidak akan bisa menyala dan berjalan. Kinerja mesin mobil juga bergantung pada keadaan dinamo starternya. Karena itulah, Anda harus sering mengecek dinamo agar tidak terlanjur rusak. Ciri-Ciri Dinamo Starter Mobil Rusak, Apa Saja Ya? Mengecek kesehatan dinamo mobil memang perlu. Akan tetapi, bagaimana jika Anda sedang tidak memiliki waktu untuk memeriksanya? Jika begitu, Anda juga bisa memperhatikan tanda atau ciri pada mobil ketiga dinamo mengalami gangguan. Karena dinamo adalah salah satu komponen penting, maka jika terjadi gangguan akan memberi indikasi tertentu. Lampu Depan Mobil yang Mendadak Mati Rusaknya dinamo starter dapat terlihat dari lampu depan mobil yang
Mobil Bekas Paling Dicari di 2021, Bisa Jadi Bahan Pertimbangan Loh!
Mobil bekas paling dicari tahun 2021 di Indonesia apa saja ya? Tentunya ada beberapa orang yang lebih memilih membeli mobil bekas. Meskipun bekas, bukan berarti kualitasnya buruk. Keunggulan mobil bekas antara lain harganya yang lebih murah dan tentunya kondisi kendaraan juga masih bisa disesuaikan dengan standar Anda. 5 Mobil Bekas Paling Dicari Tahun 2021 Pasar mobil bekas 2021 di Indonesia terlihat cukup menjanjikan. Kebutuhan akan alat transportasi yang semakin naik membuat banyak orang memilih membeli kendaraan second atau bekas. Media sosial juga ikut ambil bagian terhadap meningkatnya pasar mobil bekas. hadir nya platform jual beli mobil bekas secara online membuat transaksi menjadi lebih praktis dan cepat. Berikut ini daftar mobil yang menjadi favorit. Honda Brio Mobil pertama ini datang dari merek Honda. Brio membuat desain yang
Resmi Diluncurkan, Honda Vario 160 Ditargetkan Terjual 460 Ribu Unit Setahun
Pojokjakarta.com – Setelah dinanti-nanti, akhirnya PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi meluncurkan varian Honda Vario 160 di Indonesia. Kendaraan jenis skuter matik ini dibanderol mulai harga Rp25,8 juta rupiah di Jakarta. Tidak dapat dipungkiri, honda vario merupakan salah satu sepeda motor yang memiliki penjualan yang tinggi di Indonesia. Selain karena desainnya yang elegan, varian sepeda motor ini dinilai lebih family friendly dan memiliki banyak keunggulan dari segi penggunaan. Sehingga tidak heran jika Honda Vario 160 ini ditunggu-tunggu. “Hari ini, kami meluncurkan secara resmi All New Honda Vario 160,” Kata Presiden Direktur PT Astra Honda Motor, Keiichi Yasuda di Cikarang Pusat, Bekasi, Jawa Barat. Tetap Pertahankan Desain Khas Vario Boleh dikatakan, vario adalah sebuah sepeda motor matic yang memiliki desain yang menarik dan unik.
Tips Memanaskan Mobil Matic Agar Tetap Aman dan Awet
Dalam memanaskan mobil matic sebenarnya memiliki langkah yang sederhana. Akan tetapi, sistem matic yang lebih riskan dari manual membuat beberapa orang kerap kali bingung. Seringkali pengguna mobil matic bingung bagaimana cara memanaskan kendaraan mereka. Hal itu karena pada dasarnya ada dua pilihan posisi tuas transmisi yang bisa digunakan, yaitu N dan P. Mana yang lebih baik? Cara Memanaskan Mobil Matic dengan Aman Mobil matic menjadi pilihan karena cenderung lebih mudah untuk dikendarai. Berbeda dengan mobil bertransmisi manual yang memerlukan kopling, pada matic atau otomatis kamu hanya memerlukan gas dan rem tangan dengan beberapa tuas di dalamnya. Mobil matic memiliki sistem transmisi yang berbeda dengan manual. Adanya perbedaan tersebut memunculkan anggapan mengenai cara memanaskan mobil yang berbeda pula. Sebenarnya perbedaan terdapat pada letak oli transmisi otomatis kendaraan.