Apakah Anda mempunyai ketakutan yang berlebihan atau phobia pada suatu hal? Kadang kadang Anda barangkali merasa bingung saat sedang mengalami cemas terhadap sesuatu. Apakah cuma takut saja ataukah bisa disebut phobia. Hal ini perlu diketahui karena sebagian orang mengalami kesulitan untuk membedakan antara ketakutan biasa dan phobia. Bagaimanakah cara mengetahui phobia dalam diri kita? Nah, untuk mengenali apakah yang Anda alami itu phobia atau bukan, simaklah cara mengetahui phobia dalam diri kita berikut ini. Gejala gejala Fisik Umumnya pada orang orang yang terkena phobia, gejala fisik yang diderita ialah sebagai berikut: Tekanan darah naik Muka memerah sedangkan tubuh lebih dingin Detak jantung kencang Kesemutan atau mati rasa Rasa seperti tercekik Sesak napas Pusing dan Sakit kepala Kebingungan Mulut kering Berkeringat Gemetar Mual Gejala gejala
You are here
Home > Posts tagged "Mengetahui"