Nokia C3 merupakan sebuah ponsel pintar kelas pemula dengan spesifikasi yang terbilang low-end. Jadi memang cuma ponsel yang mengutamakan fungsi yang cukup mendasar, seperti berkomunikasi, mengolah dokumen, menelusuri internet, dan menikmati hiburan ringan. Harga Nokia C3 sendiri dibanderol di kisaran Rp1.599.000. Cukup terjangkau dan tidak menguras isi dompet. Tentunya menarik melihat apa yang didapat dengan harga sebegitu. Mari kita lihat lebih mendalam lewat ulasan Nokia C3 ini. Spesifikasi Nokia C3 Desain dan Hands-on Lantaran ponsel ini tergolong low-end, maka dari segi desain juga kelihatan cukup biasa. Layarnya masih mempunyai bingkai konvensional. Tanpa notch atau lubang kamera. Bila Anda menyentuh bagian belakang Nokia C3, Anda akan merasakan ada tekstur di permukaannya. Ini menjadikan bodi ponsel terasa kesat dan tak licin waktu digenggam. Secara umum, meski sepintas berkesan biasa
You are here
Home > Posts tagged "Nokia C3"