Cara membuat karedok sendiri di rumah dengan langkah mudah. Karedok menjadi salah satu makanan khas Sunda dan terbuat dari bahan-bahan segar. Seperti halnya timun, tauge, kol, kacang panjang, kemangi, dan yang lainnya. Tentunya berbeda dengan makanan lainnya, penyajian semua bahan makanan ini dalam keadaan mentah. Biasanya sayuran pada karedok akan dipotong kecil-kecil agar lebih mudah untuk memakannya. Semua bahan tersebut nantinya akan disiramkan menggunakan bumbu kacang, mirip dengan gado-gado. Penyajian karedok ini bersama dengan nasi, tahu, serta kerupuk. Apabila Anda menyukai makanan dengan bumbu kacang, maka dapat membuat karedok sendiri di rumah. Cara pembuatannya juga terbilang sangat mudah, bahkan hanya membutuhkan bahan-bahan sederhana. Anda sudah dapat menikmati karedok yang enak dan pastinya menyehatkan. Inilah Beberapa Cara Membuat Karedok yang Enak Anda dapat membuat karedok
You are here
Home > Posts tagged "membuat karedok"