Anda suka mengkonsumsi yogurt? Yogurt merupakan olahan susu yang sudah difermentasikan, mempunyai tekstur yang lembut dengan rasanya asam manis. Di dalamnya terdapat protein, vitamin B, dan mineral yang bermanfaat bagi tubuh. Lantas bagaimana cara membuat yogurt sendiri di rumah? Mengkonsumsi yogurt setiap hari bisa memperlancar pencernaan dan bikin tubuh menjadi lebih segar saat menjalani kegiatan sehari-hari. Tentunya, amat pas sekali dinikmati saat siang hari atau cuaca tengah terik. Daripada Anda membelinya, nyatanya Anda bisa membuatnya sendiri di rumah. Mari ikuti resep cara membuatnya berikut ini! Bahan-bahan yang Diperlukan Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat yogurt sendiri di rumah, ternyata amat sederhana dan gampang ditemukan. Apa saja kira-kira bahan yang diperlukan? plain yogurt 2 sendok makan susu segar 1000 ml stoples besar dengan tutupnya Cara Membuat
You are here
Home > Posts tagged "Yogurt"