Fakta Tentang Ratu Elizabeth II - Berita duka datang dari Kerajaan Inggris dimana Istana Buckhingham mengabarkan jika Ratu Elizabeth II meninggal dunia di usia 96 tahun, pada hari Kamis (8/9/2022) waktu setempat. Sore itu Sang Ratu meninggal dengan tenang di Balmoral. Tetapi sampai saat ini belum ada pernyataan resmi dari Kerajaan Inggris berkenaan kematian penguasa kerajaan terlama tersebut. Sebelum Ratu Elizabeth meninggal dunia, tim dokter Kerajaan Inggris cuma mengabarkan bahwa Ratu Elizabeth tengah dalam pengawasan ketat karena kondisi kesehatannya menurun. Selama hidupnya, ada sejumlah fakta tentang Ratu Elizabeth yang langka diketahui oleh publik. Berikut sudah dirangkum beberapa faktanya yang dikutip dari beragam sumber: 1. Menjadi Ratu Terlama Sepanjang Sejarah Inggris Lahir pada 21 April 1926 yang lalu. Perempuan dengan nama lengkap Elizabeth Alexandra Mary
You are here
Home > Posts tagged "Kerajaan Inggris"