Lampu variasi motor saat ini menjadi bahan atau alat yang cukup penting, terutama bagi mereka yang suka dengan dunia otomotif. Jika Anda adalah salah satu dari mereka yang hobi mengendarai motor, maka memodifikasi teknologi besi kesayangan merupakan hal yang penting. Misalnya saja lampu, ini merupakan suatu hal yang tidak akan pernah terlepas dari yang namanya kendaraan roda empat maupun dua. Lampu berguna sebagai penerangan jalan ketika pengguna sedang melintasi jalanan yang gelap. Tentunya ini sangat bermanfaat karena sebagai penolong utama agar tidak terjadi kecelakaan di jalan saat melewati jalanan gelap. Bahkan saking cintanya dengan motor, tak sedikit orang yang ingin membuat tampilannya menjadi lebih menarik. Rekomendasi Lampu Variasi Motor Terbaik yang Bisa Anda Pilih Ketika berkendara di jalanan, mungkin Anda pernah menemukan kendaraan bermotor
Tag: kendaraan
Arti Warna Asap Knalpot, Indikasi Masalah yang Terjadi pada Kendaraan
Arti warna asap knalpot yang keluar dari kendaraan ternyata dapat mengindikasikan bagaimana kondisi kendaraan anda. Pernahkah anda memperhatikan warna dari asap knalpot yang keluar dari kendaraan, baik motor atau mobil anda. Mulai saat ini sebaiknya anda segera mengenali warna asap yang keluar dari knalpot kendaraan anda tersebut. Kendaraaan yang dalam keadaaan sehat, tentu asap knalpot yang keluar seharusnya tidak mengeluarkan warna. Akan tetapi jika asap knalpot sudah berwarna, maka dapat dipastikan ada masalah yang terjadi pada kendaraan anda. Dengan mengenali warna asap knalpot, maka anda dapat dengan mudah mengetahui kerusakan yang terjadi pada motor atau mobil anda. Mengenali Arti Warna Asap Knalpot dari Sebuah Kendaraan Ketika mengalami kerusakan, sebuah kendaraan akan memberikan sinyal kepada pemiliknya dengan berbagai cara, salah satunya adalah dengan warna asap
Merek Otomotif Dalam IIMS Hybrid 2021, Resmi Dibuka Presiden Jokowi
Merek otomotif dalam IIMS Hybrid 2021 ada banyak yang ikut serta. Pameran otomotif IIMS Hybrid 2021 telah resmi dibuka. Peresmian event tersebut dilakukan oleh Presiden Joko Widodo. Pelaksanaan event otomotif tahunan ini pada tanggal 15-25 April 2021 di JIEXPO Kemayoran. Adanya event ini digelar oleh Dyandra Promosindo. Namun juga bisa disaksikan secara virtual. Beberapa Merek Otomotif dalam IIMS Hybrid 2021 President Director Dyandra Promosindo memaparkan mengenai IIMS Hybrid 2021. Tentunya ada banyak merek atau agen pemegang merek (APM) yang ikut serta. Berbagai kendaraan roda empat dan kendaraan roda dua. Untuk kendaraan roda empatnya ada 13 merk yang hadir di IIMS Hybrid 2021. Seperti BMW, DFSK, Daihatsu, Honda, Fin Komodo, Jeep, MG, dan Mini. Selain itu, juga Prestige, Mitsubishi, Renault, Toyota, dan Wuling. Untuk kendaraan roda