Sedang mencari resep sayur kacang merah buat sajian keluarga? Kini ada beberapa referensi pilihan sajian berbahan kaya protein itu. Mengkombinasikannya dengan bahan yang lain akan meningkatkan cita rasanya. Di samping itu, kacang yang baik bagi kesehatan jantung ini pun dapat dihidangkan sebagai sayur berkuah maupun tumisan. Cara membuat sayur kacang merah pun mudah. Inilah resep sayur kacang merah yang lezat dan cara membuatnya. Kacang Merah dan Daging Masak Pedas Suka dengan masakan pedas? Cobalah resep kacang merah pedas yang dikombinasikan dengan daging ini. Bahan-bahan yang Dibutuhkan Kacang merah 400 gr, direbus sampai setengah empuk Daging sapi 300 gr, dipotong menurut selera Daun salam 2 lembar Asam jawa secukupnya Bawang merah goreng, kaldu bubuk, gula, dan garam secukupnya Bahan-bahan untuk Bumbu Halus Cabai merah besar 4
You are here
Home > Posts tagged "Kacang Merah"